top of page

10 Fakta tentang Korea Utara


http://cdn.klimg.com/kapanlagi.com/p/headline/di-korea-utara-bayi-baru-lahir-dimasak--d8fd67.jpg

Korea utara termasuk negara yang menganut faham komunis yang sangat kuat. Negara ini bahkan menutup diri dari dunia luar, mereka seperti mengisolasi warga negaranya sendiri. Berbeda sekali dengan negara tetangganya Korea Selatan yang seakan mengikuti faham barat yang anti komunis.

Berikut ini adalah fakta-fakta Korea Utara yang mungkin belum anda ketahui :


1. Di Korea Utara perhitungan tahun sesuai dengan tahun kelahiran Kim Il Sung yang merupakan pemimpin besar Korea Utara. Jadi tahun ini adalah tahun 105 bukan tahun 2016 di sana.


2. Anda tidak diijinkan untuk membicarakan dunia luar.


3. Jika anda ingin bepergian di dalam negri anda harus mempunyai ijin, apalagi ke luar negri?.


4. Di Korea Utara mengenakan celana jeans adalah ilegal.


5. Jika anda tertangkap membaca Alkitab atau menonton film porno, anda akan menerima hukuman mati.


6. Korea Utara memiliki aturan "hukuman 3 generasi". Yaitu jika anda melakukan pelanggaran, maka anak-anak anda dan cucu anda juga akan menerima hukuman.


7. Korea Utara hanya memiliki 3 Saluran Televisi.


8. Tidak ada Internet sama sekali kecuali bagi pejabat negara.


9. Banyak murid jurusan komputer tapi tidak mengerahui apa itu internet dan tidak pernah mendengar nama Mark Zuckerberg atau Steve Jobs.


10. Jika anda adalah turis di Korea Utara, maka ponsel anda akan disita di bandara dan dikembalikan ketika anda meninggalkan negara itu.

Korea Utara merupakan penyiksaan yang mengatasnamakan sebuah negara. Di zaman yang banyak orang sudah menyalahgunakan arti dari kata kebebasan tapi bahkan masih ada orang yang hanya ingin bisa "berbeda" atau ingin menyampaikan pendapat saja harus bertaruh nyawa. Mereka tidak terlatih untuk berpikir kritis, mereka dilatih untuk menjadi boneka yang segalasesuatunya sudah diatur oleh pemerintahan yang tidak mempunyai rasa kemanusiaan.

Kita seharusnya bersyukur lahir di negara Indonesia yang merupakan negara demokrasi, dan oleh sebab itu berpikir kritis adalah suatu keharusan untuk kita. Negara seharusnya melindungi warga negaranya bukan malah seakan-akan menjadikannya budak untuk kepentingan golongan.


Featured Posts
Check back soon
Once posts are published, you’ll see them here.
Recent Posts
Archive
Search By Tags
No tags yet.
Follow Us
  • Facebook Basic Square
  • Twitter Basic Square
  • Google+ Basic Square
bottom of page